Learn
Hotel
and Business with Ezzybootcamp
Yang ingin berkarir di industri perhotelan di seluruh belahan dunia, berpenghasilan tinggi dan berkeliling dunia, gabung kelas pelatihan perhotelan dan bisnis dengan durasi singkat yang on-site di kampus perhotelan terbaik, Elizabeth International
Supported by :
Mengapa harus join?
Industri pariwisata merupakan industri yang berkembang sangat pesat dimana terdapat kesempatan besar untuk berkarir di dalamnya. Industri ini membutuhkan ribuan generasi muda yang cakap yang menguasai keahlian dan pengetahuan yang memadai.
Untuk siapa program ini di buat?
Siswa SMA/SMK
Menjadi portfolio untuk bisa bekerja selepas bangku SMA/SMK
Mahasiswa non perhotelan
Mahasiswa non perhoptelan yang ingin belajar keahlian perhotelan dan ingin berkarir di industri perhotelan
Umum
Siapa saja yang ingin berkarir di industri perhotelan di seluruh belahan dunia, berpenghasilan tinggi, dan berkeliling dunia
Lulusan SMA/SMK
Untuk mendapatkan dasar keahlian dan kemampuan tambahan dalam perhotelan dan bisnis
Pekerja profesional non-perhotelan
Mengembangkan keahlian lebih dengan re-skilling yang ingin bekerja di industri perhotelan
Pekerja profesional perhotelan
Untuk mendapatkan keahlian terupdate di bidang perhotelan dan bisnis
Program Bootcamp
Program Hotel Course di ezzyclass.id
Dengan pertemuan tatap muka intensif dan singkat yang dilaksanakan di Elizabeth International Hotel and Business School, Anda akan mendapatkan
- Kelas teori dan simulasi
- Kelas berfokus kepada section di hotel
- Sesi soft skill gratis
- Sertifikat dari ezzyclass.id
Section Course
The Foundation of Being a Laundry Attendant
Laundry merupakan salah satu section yang bertugas untuk memberikan pelayanan pencucian terhadap semua linen-linen hotel termasuk pakaian karyawan serta pakaian tamu
The Basics of Being a Hotel Concierge
Concierge memberikan layanan istimewa, detail dan personal, yaitu Concierge Service, memberi pengalaman tak terhingga, membuat masa tinggal tamu menyenangkan.
The Foundation of Being a Butcher Chef
Seorang Chef yang hebat, dimulai dari memahami Butchering Techniques
Frequently Asked Questions
Cari tahu lebih lanjut mengenai ezzyclass.id bootcamp di pertanyaan yang sering diajukan berikut:
Program akan berlangsung selama 20 (dua puluh) kali pertemuan dengan mengkombinasikan kelas teori dan simulasi yang sudah mencakup pendalaman pemahaman terhadap section pada departemen hotel yang diminati dan pembelajaran akan berlangsung secara offline di Elizabeth International Hotel and Business School
Materi yang disampaikan kaya akan konten dan dikembangkan berdasarkan berbagai kebutuhan terupdate dari industri perhotelan maupun bisnis serta dikembangkan oleh akademisi serta praktisi yang telah tersertifikasi dari American Hotel and Lodging Educational Institute (AHLEI)
Kesempatan untuk simulasi secara langsung bersama fasilitator yang berpengalaman dan tersertifikasi AHLEI-USA di kelas dan fasilitas yang nyaman oleh Elizabeth International; starter-kit pembelajaran berupa T-shirt, modul, sertifikat lulus belajar; dan, akses gratis dua kelas soft skill dari platform ezzyclass.id, serta support lowongan kerja di ezzycareer.com
Menerapkan metode pembelajaran dan pelatihan “Happy Brain Learning” yang menciptakan atmosfir agar peserta lebih memahami akan materi yang dipaparkan, dan disertai role play dan simulasi.
Biaya ezzyclass.id bootcamp bervariasi tergantung jenis course yang akan diambil, mulai dari IDR 500.000 hingga IDR 3.000.000 untuk segala fasilitas yang Anda dapatkan